Senin, 15 Desember 2008

Membuat graphic di Visual C#





Teknik membuat graphic di visual C#. teknik dasar bikin garis di C#gw bikinnya di Visual C# express 2008. Ciptakan namespace graphic dengan using System.Drawing.Drawing2D; pilihlah windows form aplication, jangan lupa ciptakan pen objek dan pemanggilan class graphic. Kemudian di form property even hadler pilihlah paint. Double click kemudiian isilah sintak.



using System;
using System.Collections.Generic;
using System.ComponentModel;
using System.Data;
using System.Drawing;
using System.Drawing.Drawing2D;
using System.Linq;
using System.Text;
using System.Windows.Forms;

namespace mainform
{
public partial class Form1 : Form
{
public Form1()
{
InitializeComponent();
CenterToScreen();
SetStyle(ControlStyles.ResizeRedraw, true);
}

private void Form1_Paint(object sender, PaintEventArgs e)
{
//ciptakan graphic objek dari form
Graphics g = this.CreateGraphics();
// ciptakan pen objek buat menggambar
Pen p = new Pen(Color.Red, 7); // draw the line
// panggil member dari kelas graphic
g.DrawLine(p, 1, 1, 100, 100);
}
}
}

Kemudian jalankan program dengan meng klik build atau tekan F5.maka akan program akan jalan kek dibawah ini




Silahkan tunggu tutor pemograman lainnya dari gw yah. Buat belajar-belajar.coba coba. Karena gw juga masih middle programer(lum lulus kul bos. Masih menempuh)

Tidak ada komentar: